Sunday, April 6, 2014

Sinopsis Come! Jang Bo Ri Episode 1-Terakhir (K-Drama 2014)

Detail Drama

  • Judul: Come! Jang Bo Ri / Jang Bo Ri is Here!
  • Hangul: 왔다! 장보리
  • Romanisasi: Watta! Jangbori
  • Genre: Family
  • Saluran: MBC
  • Tayang Perdana: 5 April 2014
  • Episode: 50
  • Jam Tayang: Sabtu - Minggu, 20.40 KST

Plot

"Come! Jang Bo-Ri" bercerita tentang dua wanita yang mengalami perubahan mendadak dengan kehidupan dan keluarga mereka.

Saat kecil, Jang Bo-Ri (Oh Yeon-Seo) diadopsi oleh sebuah keluarga yang miskin. Dia kemudian mengetahui jika ternyata dia adalah anak hilang dari sebuah keluarga yang kaya. Jang Bo-Ri berusaha untuk melalui perubahan drastis dalam hidupnya dan mencoba untuk menjadi seorang desainer baju tradisional Korea yang sukses. Sementara itu, anak dari sebuah keluarga yang kaya (Lee Yu-Ri), harus hidup berbeda dengan keluarga yang tidak memiliki banyak uang. Joo Sang-Woo (Oh Chang-Suk) adalah seorang pria ambisius.

Link Sinopsis Come! Jang Bo Ri

*Sinopsis akan diupdate jika sudah ada penulis yang membuat sinopsisnya*

Pemain

Pemain Utama
  • Oh Yeon Seo sebagai Jang Bo Ri
  • Yoo Eun Mi (유은미) sebagai Bo Ri remaja
  • Kim Ji Hoon sebagai Lee Jae Hwa
  • Jung Yoon Suk sebagai Jae Hwa remaja
  • Lee Yoo Ri sebagai Yun Min Jung
  • Shin Soo Yun sebagai Min Jung remaja
  • Oh Chang Suk sebagai Lee Jae Hee
  • Jo Hyun Do (조현도) sebagai Jae Hee remaja
Bi Sool Chae
  • Kim Yong Ri sebagai Kim Soo Mi
  • Kim Hye Ok sebagai In Hwa (anak tiri kedua Soo Mi)
  • Yang Mi Kyung sebagai Ok Soo (anak tiri pertama Soo Mi)
  • Ahn Nae Sang sebagai Soo Bong (anak kedua Soo Mi)
  • Jung Won Joong sebagai Hee Bong (anak pertama Soo Mi)
  • Jun In Taek sebagai Park Jong Ha
Keluarga Jae Hwa & Jae Hee
  • Han Jin Hee sebagai Lee Dong Hoo (ayah Jae Hwa, Jae Hee, and Ga Eul)
  • Geum Bo Ra sebagai Hwa Yun (istri Dong Hoo)
  • Woo Hee Jin sebagai Jung Ran (adik Dong Hoo)
  • Han Seung Yeon sebagai Lee Ga Eul (anak Dong Ho)
Tambahan
  • Hwang Young Hee sebagai Do Ssi / Do Hye Ok (ibu kandung Min Jung)
  • Park Gun Il sebagai Kang Yoo Chun (adik Nae Chun)
  • Choi Dae Chul sebagai Kang Nae Chun (kakak Yoo Chun)
  • Sung Hyuk sebagai Moon Ji Sang (cinta pertama Min Jung)
  • Lee Chae Mi sebagai Jang Bi Dan (5, anak Bo Ri)

Tim Produksi

  • Kepala Produser: Lee Chang Sub (이창섭)
  • Produser: Lee Myung Sook
  • Sutradara: Baek Ho Min
  • Penulis Naskah: Kim Soon Ok
Sumber: Asian Wiki | Drama Wiki

*) Karena drama ini masih belum selesai, informasi yang disampaikan bisa saja salah dan berubah.
Terima kasih sudah berkunjung.. (^^)
Sebagai ucapan terima kasih, tolong bantu share & berikan komentar kalian di blog ini ya.
Semoga bermanfaat.. m(_ _)m

4 comments: